Lumajang

BNNK Lumajang Terima Kunjungan Satgas Ganas SMAGA

Lumajang (Lumajangsatu.com) - Peran siswa dalam gerakan anti narkoba di lingkungan sekolah menjadi salah satu hal yang memiliki dampak signifikan untuk menekan penyalahgunaan narkoba di kalangan pelajar. Oleh karena itu, peran Satuan Tugas (Satgas) Anti Narkoba dari kalangan siswa diharapkan dapat menjadi motor penggerak Pencegahan dan Pembrantasan, Penyalahgunaan dan Peredaran Gelap Narkoba (P4GN) di lingkungan internal sekolah pada khususnya.

Pasar Modern Menjamur, Bagaimana Kita Menyikapi...?

Lumajang (lumajangsatu.com) - Akhir 2016 sepertinya menjadi titik balik pembangunan kota Lumajang. Betapa tidak? Setelah mempercantik alun-alun kota, kini puluhan toko modern (Alfamart dan Indomart) juga telah berderet menghiasi kota ini. Cukup menarik memang, bahkan dengan fenomena ini akhirnya menimbulkan pro kontra di kalangan masyarakat.

Tekan Perederan Narkoba, BNN Lumajang Gelar Diseminasi Informasi P4GN

Lumajang (lumajangsatu.com) - Dalam rangka mensosialisasikan bahaya narkotika dan obat-obatan terlarang (narkoba) kepada generasi muda, Badan Narkotika Nasional (BNN) Kabupaten Lumajang mengadakan Diseminasi Informasi Melalui Media Konvensional Tatap Muka dengan mengundang puluhan perwakilan dari Pelajar SMA/SMK dan Mahasiswa se-Kecamatan Lumajang, Rabu (25/1/2017).