Petani Lumajang

Didampingi Babinsa Kodim 0821

Petani Lumajang Mulai Siasati Kekeringan Lahan Gunakan Sistem Pipanisasi

Lumajang - Kekeringan di Lumajang semakin parah melanda beberapa wilayah pertanian. Dalam upaya mendukung keberlanjutan usaha tani, Babinsa Boreng dari Koramil 0821-01/Lumajang Kopda Andi Eko aktif melaksanakan pendampingan pompanisasi di lahan padi milik kelompok tani Rukun Tani. Kegiatan tersebut berlangsung di Desa Boreng Kabupaten Lumajang, Jawa Timur, Selasa (24/9/2024).

Upaya Untuk Terus Bertahan

Petani Sumberwuluh Lumajang Terus Menanam di Tengah Serangan Hama Tikus

Lumajang - Di tengah serangan hama tikus yang masih menjadi momok bagi para petani, para petani di Desa Sumberwuluh, Kecamatan Candipuro, Kabupaten Lumajang tetap pantang menyerah dan tetap menanam. Serangan hama ini telah menyebabkan kerugian besar bagi petani, khususnya mereka yang mengandalkan padi sebagai sumber utama pendapatan. Namun, meski ancaman masih menghantui, sebagian petani mulai memberanikan diri kembali menanam padi. Selasa (10/10/2024)