Lumajang - Para alumni Ponpes Syarifuddin Wonorejo Lumajang membuat inovasi dalam pemberdayaan perekonomian. Lewat Syarif Agro Division, para alumni ponpes Syarifuddin berkonsentrasi dalam pemberdayaan melalui pertanian hidroponik.
Ponpes Kyai Syarifuddin
Lagu "Santri Penjaga NKRI" Ponpes Kyai Syarifuddin Juara Nasional
Lumajang - Lagu dan video klip karya santri Pondok Pesantren Kyai Syarifuddin Lumajang dengan judul "Santri Penjaga NKRI" menyabet sebagai juara I dalamdalam rangka memeriahkan Hari Santri 2021, Televisi Nahdlatul Ulama (TVNU) bekerja sama dengan Pengurus Pusat (PP) Lembaga Seni Budaya Muslimin Indonesia (Lesbumi) NU menggelar Lomba Cipta Lagu Santri.
Santri MA Syarifuddin Gelar Seminar Jurnalistik dan Karya Tulis Ilmiah
Kedungjajang - Crew Majalah Masyarif bersama OSIS MA Syarifuddin Desa Wonorejo Kecamatan Kedungjajang menggelar Seminar dan Pelatihan Menulis serta Web Blogging, Senin (21/06/2021). Para santri sangat semangat mengikuti matei dari Dosen Komunikasi dan Penyiaran Islam (KPI) IAI Syarifuddin, Harry Purwanto, Pimred Lumajangsatu.com, Babun Wahyudi dan Editor jatimhariini.com, Fitroh Kurniadi.
Gus Udin Ponpes Kyai Syarifuddin Bicara Ngopi Budaya Umat Islam
Kedungjajang - Gus Izzudin Syarif salah satu pengasuh Pondok Pesantren Kyai Syarifuddin Desa Wonorejo Kecamatan Wonorejo menjadi pembicara di acara Cari Panggung Komunitas Pemuda Ngopi Idaman (KNPI) di Kopi Redaksi menyampakan mengenai budaya ngopi sudah dikenal oleh umat islam.
Ustad Sayyidi Lahirkan Buku Guru di Hati Sedekat HP untuk Pendidik
Lumajang - Ditengah kemajuan teknologi komunikasi dan informasi di tahun 2000-an sangat berdampak dalam pendidikan dan dakwah. Hal inilah yang membuat, Sayyidi, M.Pd yang aktif menulis di jurnal dan penelitian ingin sekali membagi pengetahuannya dalam mendidik melalui pendekatan teknologi yakni HP.
Ponpes Kyai Syarifuddin Dalut-Daltim Lumajang Tasyakuran 63 Hafidz
Kedungjajang - Pondok Pesantren Kyai Syarifuddin Asrama D alem Utara - Dalem Timur (Dalut-Daltim) Desa Wonorejo Kecamatan Kedungjajang melaksanakan tasyakuran tuntas 63 tahfidz dinyatakan lulus, Sabtu (15/08/2020) kemarin.
Kembali ke Ponpes Kyai Syarifuddin, Santri Dihimbau Isolasi Mandiri 14
Kedungjajang - Pondok Pesantren (Ponpes) Kyai Syarifuddin Desa Wonorejo Kecamatan Kedungjajang melakukan kebijakan bagi santri yang akan kembali dihimbau isolasi mandiri selama 14 hari. Santri juga memeriksakan kondisi kesehatan ke puskesmas di tempat tinggal masing-masing dan membawa surat keterangan.
Santri Ponpes Kyai Syarifuddin Do'akan Kelancaran Pelantikan Presiden dan Wapres
Lumajang (lumajangsatu.com) - Santri Pondok Pesantren Kyai Syarifuddin Desa Woorejo Kecamatan Kedungjajang menggelar doa bersama untuk kelancaran pelantikan Presiden Joko Widodo dan wakilnya KH. Ma'ruf Amin pada tanggal 20 Oktober 2019. Selain lantunan ayat suci Al-Qur'an juga membaca Sholawat Uhudiyah.
Klinik NU dan Ponpes Kyai Syarifuddin Jalin Kerjasama JKN dengan BPJS
Lumajang (lumajangsatu.com) - Klinik NU dan Pondok Pesantren Kyai Syarifuddin Wonorejo Kedungjajang jalin kerjasama dengan BPJS sukseskan Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) di kantor PCNU Jl. Musi KOta Lumajang, Senin(9/9/2019).
Danrem 083 Malang Silaturahim ke Ponpes Kyai Syarifuddin Lumajang
Lumajang (lumajangsatu.com) - Danrem 083 Bhaladika Jaya Malang, Kolonel Inf Zainuddin bersilaturahim ke Pondok Pesantren (Ponpes) Kyai Syarifuddin - Wonorejo Lumajang. Kedatangan Perwira 3 melati dipundak disambut oleh KH. Adnan Syarif beserta ribuan santri di Masjid setempat.