Lumajang - Tahanan Polres Lumajang nekat kabur ke arah sungai Kaliasem. Adanya tahanan kabur, anggota langsung melakukan pengejaran ke sungai yang membelah kota Pisang.
Aksi penangkapan terhadap tahanan behasil direkam oleh netizen dan viral di berbagai platform media sosial di kaki Gunung Semeru. inilah video viral yang beredar :
Baca juga: Tekan Angka Kriminalitas, Timsus Polres Lumajang Sisir Wilayah Rawan
Baca juga: Tiga Anggota Polres Lumajang Sumbang Emas SEA Games 2025 Thailand dari Hockey Indoor Putra
Editor : Redaksi