Warga Pandanarum-Tempeh Tolak Hasil Penjaringan Perangkat Desa

lumajangsatu.com

Lumajang (lumajangsatu.com) - Puluhan warga Pandanarum Kecamtan Tempeh melolak hasil penjaringan perangkat desa yang digelar tanggal 11 Desember 2016. Warga melakukan aksi unjuk rasa di Kecamatan Tempeh dan menyegel kantor desa.

"Kita kecewa dengan hasil penjaringan itu, kami meminta agar diulang karena yang jadi adalah orang-orang kepada desa semua," ujar Madris salah seoarng warga, Rabu (21/12/2016).

Baca juga: Resepsi Hari Santri Nasional 2024, NU Lumajang Kompak Satu Barisan

Sebelumnya, warga membentangkan baleho penolakan namun Camat Tempeh agar ditrunkan dan akan menfasilitasi penolakan warga tersbut. Namun, warga kecewa karena perangkat desa dan sekdes akan tetap dilantik oleh pihak desa.

Baca juga: Puluhan Ribu Warga Lumajang Padati Kampanye Akbar Cak Thoriq-Ning Fika di Stadion Semeru

"Kita juga menagih janji pak camat, karena kita sudah menurunkan baleho penolakan, namun pelantikan akan tetap dilakukan," jelasnya.

Baca juga: Santri Pilar Peradaban Masa Depan

Warga sudah memperkirkan yang jadi adalah orang-orang kepala desa. Benar saja, seteleh dilakukan tes tulis, yang mendapatkan nilai besar adalah orang-orang yang ditebak warga. "Kalau seperti ini, kapan majunya desa Pandanarum," pungkasnya.(Yd/red)

Editor : Redaksi

Politik dan Pemerintahan
Berita Populer
Berita Terbaru