Lumajang - Polres Lumajang mengamankan satwa dilindungi yang ditemukan di Desa Mlawang Kecamatan Klakah. Ada tiga jenis hewan langka dan dilindugi yakni 7 burung Rangkong Julang Emas anakan, 3 musang Binturong dewasa dan 1 burung Tiong Emas Beo dewasa yang langsung diamankan dan diserahkan ke Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA). Rabu, (17/11/2021).
Berita Lumajang
TNI-Polri di Lumajang Akan Vaksin Lansia Rumah ke Rumah
Lumajang - TNI dan Polri diperintahkan untuk membantu Pemerintah Daerah menggenjot capaian vaksinasi covid 19. Di Lumajang, vaksinasi masyarakat umum masih 51,48 persen sedangkan lansia masih 28,6 persen.
Bunda Indah : Desember Lumajang Target 75 Persen Vaksinasi Covid
Lumajang - Indah Amperawati, Wakil Bupati Lumajang menargetkan pertengan bulan Desember 2021 target 75 persen capaian vaksinasi sudah tuntas. Bersama TNI dan Polri, Pemkab Lumajang mengupayakan segala cara agar setiap hari ada ribuan warga Lumajang bisa tervaksin.
Kabinda Jatim Pantau Langsung Vaksinasi Covid 19 di Lumajang
Sukodono - Kepala Badan Intelijen Negara Daerah Jawa Timur Marsma Rudy Iskandar melakukan kunjungan ke Lumajang. Kabinda ingin memastikan proses percepatan vaksinasi covid 19 berjalan dengan lancar dan target 70 persen vaksinasi bisa tercapai.
Ratusan Sopir Truk Pasir Demo Balai Desa Jarit Lumajang
Lumajang - Ratusan sopir melakukan demoa ke Balai Desa Jarit Kecamatan Candipuro. Aksi sopir yang juga membawa truknya menyebabkan arus lalu lintas arah Lumajang-Malang sempat terganggu. Polisi langsung mengalihkan lalu lintas ke JLS. Rabu (17/11/2021).
Kakek di Desa Tukum Lumajang Meninggal Saat Cari Rumput
Tekung - Ngatemo (64) warga Desa Tukum Kecamatan Tekung meninggal dunia ketika sedang mencari rumput di sawah bersama rekannya. Saat itu korban langsung meninggal dunia lantaran faktor usia serta mempunyai penyakit lambung. Rabu, (17/11/2021).
Jembatan Darurat Tempeh-Sememu Hanyut Diterjang Lahar Semeru Lumajang
Tempeh - Jembatan darurat penghubung Desa Gesang Kecamatan Tempeh dan Desa Sememu di Kecamatan Pasirian terputus akibat derasnya aliran sungai. Polisi langsung mengalihkan arus lalu lintas. Selasa, (16/11/2021)
Bejat.! Oknum Guru Olahraga di Lumajang Cabuli Siswi SMP
Lumajang - Seorang oknum guru olahraga honorer di salah satu SMP di Lumajang inisial MR (35) mencabuli muridnya sendiri. Aksi pencabulan tersebut sudah berlangsung lumayan lama dan baru terungkap awal November 2021.
Ini Faktor KDRT Tinggi di Kabupaten Lumajang
Lumajang - Pelaporan kasus kekerasan dalam rumah tangga (KDRT) meningkat selama pandemi COVID-19 di Polres Lumajang. KDRT didominasi oleh faktor ekonomi yang menimbulkan dampak terhadap keluarga.
Laporan KDRT ke Polres Lumajang Meningkat Selama Pandemi Covid 19
Lumajang - Polres Lumajang mencatat kasus kekerasan terhadap perempuan selama pandemi Covid-19 terutama kekerasan dalam rumah tangga (KDRT). Jumlah kasus yang ditangani dalam paruh 2020-2021 sudah mencapai lima puluh persen.