Lumajang - Kabupaten Lumajang optimis menuju 100 persen Open Defecation Free (ODF) atau Stop Buang Air Besar Sembarangan. Sehingga masyarakat menjadi sehat dan menghasilkan Sumber Daya Manusia (SMD) Luar Biasa.
iklan diskominfo lumajang
Bunda Indah : Semangat Relawan Tagana Lumajang Tetap Terjaga
Lumajang - HUT Taruna Siaga Bencana (TAGANA) ke-17 di Kabupaten Lumajang diperingati dengan kegiatan penghijaun di Pantai Wotgalih, Desa Wotgalih, Kecamatan Yosowilangun, Rabu (24/3/2021).
Cak Thoriq Pimpin Cipta Kondisi Harkamtibmas Gabungan Lumajang
Lumajang - Bupati Lumajang, Thoriqul Haq memimpin kegiatan patroli gabungan dari unsur jajaran Pemkab Lumajang bersama TNI-POLRI dalam rangka cipta kondisi Pemeliharaan Keamanan Ketertiban Masyarakat (HARKAMTIBMAS) dan antisipasi tindakan kriminal di wilayah Kabupaten Lumajang, Selasa (23/3/2021).
Area Perspustakaan Umum Dipilih Jadi Mall Pelayanan Publik Lumajang
Lumajang - Pemerintah Kabupaten Lumajang akan segera merealisasikan mall pelayanan publik. Dari tiga lahan alternatif yang menjadi prioritas, Mall Pelayanan Publik (MPP) direncanakan akan ditempatkan di area perpustakaan umum Jl. Alun-alun Selatan.
Lumajang Raih Penghargaan BPS Atas Implementasi Satu Data Indonesia
Lumajang - Kabupaten Lumajang kembali menerima penghargaan. Kali ini penghargaan atas implementasi satu data indonesia, Lumajang sebagai peringakat ke dua. Penghargaan diserahkan langsung Kepala BPS Provinsi Jawa Timur kepada Wakil Bupati Lumajang di Ruang Mahameru, Kantor Bupati Lumajang, Jum'at (19/03).
Bupati Lumajang Pastikan Pembangunan Jalur Pasirian - Tempursari
Lumajang - Pemkab Lumajang akan membuat jalan baru dalam menembus akses jalan penghubung Kecamatan Pasirian dan Kecamatan Tempursari yang terputus akibat abrasi pantai. Meski jalurnya dengan medan sangat berat karena ada tanjakan dan tikungan yang memerlukan akses pembangunan ekstra keras.
Cak Thoriq Ingatkan Pentingnya Peran Perempuan Bagi Pembangunan
Lumajang - Perempuan memiliki peran penting dalam pembangunan daerah. Hal itu disampaikan Bupati Lumajang, Thoriqul Haq kepada Tim Verifikasi Lapang Penilaian Anugerah Parahita Ekapraya (APE) di Ballroom Doubletree Hilton Surabaya, Rabu (17/03/2021).
Bunda Indah Ajak Purna Tugas PNS Bantu Membangun Lumajang
Lumajang - Wakil Bupati Lumajang, Indah Amperawati menghadiri pertemuan rutin paguyuban Wal Asri di Wisata Alam Tirtosari View, Desa Penanggal Kecamatan Candipuro, Rabu (17/3/2021).
ASN Vaksinasi Tahap Ke-2 Mengenakan Pakaian Khas Lumajang
Lumajang - Seluruh Aparatur Sipil Negara (ASN) Kabupaten Lumajang menggelar vaksinasi tahap kedua, Senin (15/3/2021). Salah satu tempat yang dijadikan pelaksanaan vaksin yakni RSUD dr Haryoto.
Lumajang Usulkan Mayjend Imam Suja'i Sebagai Tokoh Pahlawan Nasional
Lumajang - Pemerintah Kabupaten Lumajang akan usulkan Pendiri perguruan silat Pencak Organisasi (PO) Mayjend Imam Suja'i menjadi tokoh pahlawan nasional. Wacana ini muncul saat Musyawarah dan Rapat Kerja Nasional Perguruan Silat Seni Bela Diri PO, di Aula Badan Kepegawaian Daerah Lumajang, Sabtu (13/3/2021).