Lumajang(lumajangsatu.com) - Air mancur menari yang ada di halaman Stadion Semeru Lumajang dengan tugu tangan terkepal menjadi tempat foto para anggota Perwosi. Ini telihat beberapa kali sejumlah ibu-ibu mengenakan baju kebaya beraksi di sekitaran air mancur.
Lumajang
Berpakaian Kebaya, Ratusan Anggota Perwosi Rayakan Hari Ibu
Lumajang (lumajangsatu.com) - Ratusan anggota Persatuan Wanita Olah Raga Indonesia (Perwosi) mengenakan kebaya memperingati Hari Jadi Lumajang dan Hariu Ibu di Stadion Semeru, Sabtu (03/12). Para wanita itu mengikuti kegiatn senam dan jalan sehat bersam.
Stok Menipis, Para Vampir Cantik UTD PMI Cari Darah Hingga ke Desa
Lumajang (lumajangsatu.com) - Tim "Vampir" Unit Tranfusi Darah (UTD) PMI Kabupaten Lumajang bekerja ekstra. Pasalnya, stok darah di UTD PMI Lumajang menipis karena tingginya permintaan darah dari rumah sakit.
Gencar Dipromosikan, Pisang Mas Kirana Malah Sulit Dijumpai di Lumajang
Lumajang (lumajangsatu.com) - Pisang Mas Kirana terus dikampanyekan sebagai salah satu prodak unggulan pertanian. Namun, sulitanya untuk mendaptkan pisang Mas Kirana ternyata sampai di telinga orang nomor satu di Lumajang As'at Malik.
Serangan Tawon Gung Di Sumbermujur Mereda, Warga Beraktifitas Biasa
Lumajang (lumajangsatu.com) - Tawon Gung yang menyerang puluhan warga Desa Sumbermujur Kecamatan Candipuro, tidak lagi mengamuk. Wargapun mulai melakukan aktivitas seperti biasanya.
Truk Pasir Diterjang Lahar Vulkanis Semeru di Jugosari
Lumajang (lumajangsatu.com) - Puncak gunung semeru yang diguyur hujan lebat seharian, mengakibatkan banjir lahar hujan menerjang sejumlah daerah aliran sungai lahar Jugosari Kecamatan Candipuro. Akibatnya empat truck penambang pasir terjebak banjir lahar hujan gunung tertinggi dipulau jawa, Kamis(01/12).
Hujan Deras, Tanah Longsor Gondoruso Putuskan Jalur ke Tempusari
Lumajang (lumajangsatu.com) - Diguyur hujan lebat seharian membuat jalan penghubung dua desa Kecamatan Pasirian diterjang tanah longsor disertai pohon tumbang Kamis (01/12/2016) Siang. Akibatnya akses jalan utama warga setempat lumpuh total.
Coreng Korp, Dua Oknum Polisi Lumajang Terlibat Aksi Kriminal Berat
Lumajang (lumajangsatu.com) - Korp Kepolisian Resort Lumajang tercoreng dengan adanya dua oknum polisi ditangkap karena terlibat dalam kasus kriminal. Kedua oknum tersebut adaalah Bripka P dari Polsek Sumbersuko dan Aiptu IW dari Polsek Candipuro.
Pukau Pengunjung, Ratusan Seniman Ramaikan Festival Jharan Kencak
Lumajang (lumajangsatu.com) - Festival Jharan Kencak di Gor Wirabhakti berjalan meriah yang diikuti oleh 200 Jharan Kencak dan kuda kematen. A’ak Abdullah Al-kudus, Koordinator paguyuban Jharan Kencak menyebut festival kali ini istimewa karena Jharan Kencak sudah resmi menjadi warisan kebudayaan tak benda asli Kabupaten Lumajang.
Jharan Kencak Dengan Baju Zirah, Gambarkan Pasukan Elit Masa Kerajaan Lamajang Tigang Juru
Lumajang (lumajangsatu.com) - Bupati Lumajang As’at Malik, Kapolres AKBP Raydian Kokrosono SIK dan Dandim 0821 Letkol Infantri Imam Hadi Purnomo hadir dalam festival Jharan Kencak di Gor Wirabhakti. Kegiatan festival tahun 2016 sangat istimewa, karena Jharan Kencak baru ditetapkan sebagai warisan kebudayaan tak benda asli Lumajang.