Lumajang - Kabupaten Lumajang akan menjadi daerah percontohan pengembangan hortikultura pertanian di lahan kering, yang dikenal dengan nama Horticulture Development Dryland Area Project (HDDAP), yang digulirkan oleh Kementerian Pertanian RI.
Pertanian Lumajang
Alumni Santri Syarifuddin Lumajang Kembangkan Pertanian Hidroponik
Lumajang - Para alumni Ponpes Syarifuddin Wonorejo Lumajang membuat inovasi dalam pemberdayaan perekonomian. Lewat Syarif Agro Division, para alumni ponpes Syarifuddin berkonsentrasi dalam pemberdayaan melalui pertanian hidroponik.
Kelompok Tani di Yosowilangun Lor Lumajang Dapat Bantuan Pompa Air
Lumajang - Kelompok tani di Kabupaten Lumajang, Jawa Timur, mendapat suntikan semangat baru dengan bantuan sepuluh unit pompanisasi yang disalurkan oleh Direktorat Jenderal Prasarana dan Sarana Pertanian (PSP), Kementerian Pertanian RI.
Lumajang Ajukan Bantuan Benih Lahan Terdampak Banjir Semeru
Lumajang - Pemerintah Kabupaten Lumajang, Jawa Timur mengambil langkah proaktif dengan mengajukan permohonan bantuan benih untuk tanaman jagung dan padi kepada Kementerian Pertanian. Permohonan bantuan tersebut ditujukan untuk lahan-lahan yang mengalami dampak terdampak dengan intensitas kerusakan ringan hingga sedang akibat bencana banjir yang baru-baru ini melanda daerah tersebut.
Desa Bades Potensi Penghasil Cabai Rawit di Lumajang
Lumajang - Kawasan Lumajang selatan tak hanya terkenal dengan pertambangannya, tapi juga memiliki potensi dibidang pertanian. Pj. Bupati Lumajang, Indah Wahyuni bersama sejumlah Perangkat Daerah menyemarakkan lahan cabai rawit varietas ori 212, di Desa Bades Kecamatan Pasirian Kabupaten Lumajang, Jawa Timur dengan melakukan panen bareng, Jumat (12/1/2024).
Kapulaga Asal Lereng Semeru Lumajang Diekspor ke China
Lumajang - Tak hanya menampilkan sejumlah atraksi kesenian Lumajang, momentum Hari Jadi Lumajang (Harjalu) 768 tahun juga menampilkan hasil bumi Lumajang. Bukan hanya yang diperebutkan dalam bentuk gunungan hasil bumi, ternyata hasil bumi Lumajang juga diminati oleh negara luar dalam bentuk ekspor.
Artono, Sukses Budidaya Durian Sultan di Desa Jokarto Lumajang
Lumajang - Artono, seorang petani di Desa Jokarto Kecamatan Tempeh sukses membudidayakan durian sultan. Mengapa disebut durian sultan, karena jenis-jenis durian yang ditanam memang memiliki harga selangit, seperti durian Duri Hitam, Musangking, Super Tembaga dan durian Namlung.
Dinas PU Lumajang Sebut Kekeringan Sawah di Boreng Sudah Teratasi
Lumajang - Sudah hampir tiga tahun area persawahan di Desa Boreng, Kecamatan Lumajang kesulitan mendapatkan akses air. Hal tersebut terjadi lantaran jebolnya DAM Gambiran beberapa tahun lalu. Kondisi tersebut juga mengganggu hasil panen petani, karena petani harus mengeluarkan lebih banyak modal untuk kebutuhan pengairan.
Pemkab Lumajang Terus Cari Solusi Dampak Jebolnya Dam Gambiran
Lumajang - Kekeringan sawah di tiga desa di Kecamatan Lumajang akibat jebolnya Dam Gambiran jadi perhatian khusus Bupati Lumajang Thoriqul Haq. Cak Thoriq terus berupaya mengatasi permasalahan irigasi tiga desa yakni Desa Blukon, Boreng dan Kelurahan Rogotrunan.