Lumajang - Kasus pergeseran suara Caleg DPR RI Golkar di PPK Gucialit Kabupaten Lumajang mendapatkan banyak tanggapan. H. Amin Shobari SH,. MH, mantan Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Lumajang menyatakan jika melihat pola pergeserannya, maka ada dua pelanggaran.
PPK Lumajang
PPK Ranuyoso Lumajang Tuntas Rekapitulasi Hasil Pemilu 2024
Lumajang - Rekapitulasi hasil pemungutan suara di Kecamatan Ranuyoso sudah tuntas dilakukan. Rekapitulasi dimulai pada hari Senin (19/02) dan selesai pada hari Rabu (21/03) malam. Rekapitulasi berjalan lancar dan tidak ada protes karena semua data sudah sinkron.
Penggelembungan Suara Diduga Terjadi PPK Sumbersuko Lumajang
Lumajang - Dugaan penggelembungan suara salah satu Caleg DPR RI dari Partai Golkar juga terjadi pada hasil rekapitulasi di Kecamatan Sumbersuko. Sebelumnya, tim Caleg DPR RI H. Muhammad Nur Purnamasidi juga melakukan protes hasil rekapitulasi di Kecamatan Gucialit.
Penyelenggara Pemilu Kecamatan Ranuyoso Lumajang Healing Bersama
Ranuyoso - Seluruh perangkat penyelenggara Pemilu Kecamatan Ranuyoso Kabupaten Lumajang menggelar liburan bersama di Bukit Damai Desa Tigasan Kecamatan Leces Kabupaten Probolinggo. Kegiatan liburan bersama untuk menciptakan sinergitas dalam mensukseskan pelaksanaan Pemilu tahun 2024.
18 Petugas Pemilu di Lumajang Meninggal, Sakit dan Kecelakaan
Lumajang (lumajangsatu.com) - Jumlah petugas penyelenggara yang meninggal, sakit dan kecelakaan di Lumajang bertambah. Data terkahir tanggal 24 April 2019, tercatat 18 penyelenaggara yang sudah dilaporkan ke KPU Lumajang.
Antar Kotak Suara Ketua PPS Sarikemuning Pingsan di PPK Senduro
Lumajang (lumajangsatu.com) - Rivan Ade Mahendra, Ketua PPS Desa Sarikemuning Kecamatan Senduro pingsan saat mengantar kotak suara (19/04). Rivan pingsan dikarenakan terlalu capek dalam pelaksanaan Pemilu 2019 yang full selama 24 jam.
Anggota Linmas Lumajang Meninggal Saat Jaga TPS
Lumajang (lumajangsatu.com) - Moh. Solikin (46) anggota Linmas meninggal saat melakukan pengamanan pemilu. Warga Gumuk Mas Desa Pulo Kecamatan Tempeh itu diduga kecapekan karena mulai malam hingga siang hari menjaga TPS 24.
Kotak Suara PPK Klakah Rusak Terkena Air Hujan Saat di Truck Ekspedisi
Lumajang (lumajangsatu.com) - Kerusakan puluhan kotak suara di PPK Klakah hari Minggu (14/04) bukan karena gudang penyimpanan bocor. Namun, karena saat proses distribusi terjadi hujan deras dan truck ekspedisi kotak suara terpalnya tidak kuat menahan air hujan.