Lumajang - Dinas Komunikasi dan Informatika (Kominfo) Kabupaten Lumajang, melalui Bidang Informasi Publik, melakukan pendampingan kepada Desa Kraton, Kecamatan Yosowilangun, dalam rangka persiapan tahap visitasi Apresiasi Keterbukaan Informasi Desa Tahun 2024 yang diselenggarakan oleh Komisi Informasi Pusat, Kamis (17/10/2024).
yosowilanggun
Desa Kraton Lumajang Siap Ikuti Ajang Apresiasi KIP 2024
Lumajang - Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Kabupaten Lumajang terus memperkuat komitmen dalam mendorong keterbukaan informasi publik di tingkat desa. Salah satu wujud nyata komitmen tersebut adalah melalui kolaborasi dengan Diskominfo Jawa Timur (Jatim) dan Komisi Informasi Jatim dalam mendampingi Desa Kraton, Kecamatan Yosowilangun.
Ditinggal Ke Sawah Rumah Ludes Terbakar di Yosowilangun Lumajang
Lumajang- Sebuah rumah di Dusun Karangsari, Desa Karanganyar, Kecamatan Yosowilangun ludes terbakar pada Senin, (15/7/2024). Kebakaran ini terjadi saat pemilik rumah, Lilik Marniati (39), sedang berada di sawah.
Ditinggal Tahlilan Uang Rp 70 juta Raib Digondol Maling di Lumajang
Lumajang - Nasib naas menimpa Haji Kusnan Warga Desa Kebonsari Kecamatan Yosowilangun saat ditinggal tahlil ternyata rumahnya di satroni maling, uang senilai Rp 70 juta yang ditaru di mobil raib digondol maling.
Kepergok Curi Kambing di Yosowilangun Lumajang, Gagal Dibawa Kabur
Lumajang - Viral kasus pencurian kambing di Desa Tunjungrejo Kecamatan Yosowilangun, saat itu pelaku dipergoki oleh warga sedang membawa kambing dimasukkan kedalam karung dengan tumpukan rumput.
Polres Lumajang Kawal Ketat Distribusi Pemilu 2024
Lumajang - Pesta pemokrasi yang tinggal beberapa hari lagi, proses persiapan sudah mencapai tahapan pendistribusian logistik ke masing-masing PPK kecamatan di Kabupaten Lumajang.
Ribuan Warga Lumajang Tumpah Ruah Ikuti Jalan Sehat Ganjar-Mahfud
Lumajang - Ribuan warga Yosowilangun dan sekitarnya tumpah ruah di Stadion Yosowilangun mengikuti jalan sehat Ganjar-Mahfud, Minggu (28/01/2024). Jalan sehat dikemas dengan tema Lumajang Sat-Set Bangun Negeri, dihadiri oleh Agus Wicaksono dan Deny Wicaksono Anggota DPRD Provinsi Jatim, Yudha Anggota DPRD Lumajang yang keduanya maju lagi dalam kontestasi pemilu mendatang.
Jalan Sehat Ganjar-Mahfud di Yoso Lumajang Berhadiah 3 Paket Umroh
Lumajang - PDI Perjuangan terus bergerak untuk memenangkan pasangan calon Presiden Ganjar Pranowo dan Wakil Presiden Mahfud MD (Ganjar-Mahfud). Salah satunya dengan cara menggelar jalan sehat Sat-Set. Para peserta akan berkesempatan mendapatkan hadiah utama 3 paket Umroh, 3 unit televisi dan 3 sepeda listrik serta hadiah menarik lainnya berupa ratusan doorprize.
Yuk Ikuti Jalan Sehat Sat-Set Ganjar-Mahfud di Yosowilangun Lumajang
Lumajang - Mesin partai PDI Perjuangan terus bergerak untuk memenangkan pasangan calon Presiden Ganjar Pranowo dan Wakil Presiden Mahfud MD (Ganjar-Mahfud). Salah satunya dengan cara menggelar jalan sehat Sat-Set start dan finish di Stadion Yosowilangun pada besok hari Minggu 28 Januari 2024 mulai Pukul 06:00 WIB - 11:00 WIB.
Ada Sapi Hilang di Yosowilangun Lumajang, Polisi Cari Pakai Drone
Lumajang - Pencurian dua ekor sapi di Desa Darungan Kecamatan Yosowilangun menjadi momok di masyarakat, Kapolsek Yosowilangun AKP Samsul Hadi mendapat laporan tersebut langsung melakukan penggeledahan desa dan kebun tebu.