Author : Redaksi

Akibat Luapan Air Sungai

Banjir Musiman Mulai Rendam Rumah Warga Sidorejo Lumajang

Lumajang - Akibat hujan dengan intensitas tinggi menyebabkan Dusun Wungurejo Desa Sidorejo Kecamatan Rowokangkung terendam banjir sejak jam 23.00, Minggu (2/1/2022). Menurut Kepala Desa Sidorejo Heru Subiantoro mengatakan bahwa banjir ini terjadi akibat luapan air dari sungai Avour 12, Sungai Kapal Keruk, Sungai Jatiroto - Sariono Kabupaten Jember mengalami volume peningkatan hingga meluber ke pemukiman warga.

Opini

Cak Thoriq Sosok Kepala Daerah Berpengaruh di Jatim

 Ada kabar gembira bagi masyarakat Lumajang.  H. Thoriqul Haq menjadi salah satu kepala daerah berpengaruh hasil survey lembaga riset Cakra Nusantara berkolaborasi dengan beritabaru.co ditengah masa pandemi covid-19 pada bulan November-Desember 2021. Dalam hasil riset itu, Cak Thoriq sapaan bupati Lumajang mendapat presentase 19,3. Dibawahnya ada Bupati Trenggalek, H.Mochamad Nur Arifin 9,2 persen, Eri Cahyadi Walikota Surabaya, 8,1 persen dan R.Abdul Latif Amin Imron, Bupati Bangkalan mendapat 4,9 persen.

Rilis Akhir Tahun

Crime Index 2021 Turun, Ini Kasus Prioritas Polres Lumajang

Lumajang - Satreskrim Polres Lumajang memaparkan hasil penanganan kasus sepanjang tahun 2021, pada giat press release crime index akhir tahun di ruang eksekutif Polres Lumajang Jum'at (31/12/2021) malam. Kasat Reskrim Polres Lumajang AKP Fajar Bangkit Sutomo mengungkap trend kenaikan penyelesaian kasus sebesar 22% dari waktu tahun sebelumnya.

113 Nyawa Melayang di Jalan

Waspadai Empat Jalur Rawan Kecelakaan di Lumajang

Lumajang - Satlantas Polres Lumajang menghimbau kepada pengendara agar hati-hati dijalan karena selama tahun 2021 terjadi kenaikan laka lantas, terlebih di 4 jalur blackspot area. Jalur maut tersebut yaitu di Jalan Soekarno-hatta Desa Kutorenon Kecamatan Sukodono, Desa Banyuputih Lor Kecamatan Randuagung, Desa Wonoayu Kecamatan Ranuyoso.