Hukum Dan Kriminal

Polri Ajak Masyarakat Perangi Begal

Kapolres Lumajang Halalkan Darah Begal Untuk Masyarakat Ikut Menumpas

Lumajang (lumajangsatu.com) - Menyusul ada kejadian pembegal dan menyebabkan warga asal Jember meninggal dunia di Jalan Provinsi Lumajang - Jember di Desa Wonorejo Kecamatan Kedungjajang, Sabtu (21/9/2019) malam. Kapolres Lumajang, AKBP Arsal Sahban membuat pernyataan sikap terhadap begal untuk masyarakat bila menemukan serta mendapati pelaku kejahatan jalanan nan sadis itu.

Menguak Tabir Bisnis Piramida - Money Game

Kapolres Lumajang Disambati Penipuan Qnet di Pendalaman Kalimantan oleh Oknum Polisi

Lumajang (lumajangsatu.com) - Setelah salah satu orang penting dalam bisnis Q-NET yang berinisial MK (51 ) ditangkap oleh Tim Cobra Polres Lumajang, banyak korban yang berkeluh kesah di dunia maya. Salah satu akun facebook yang menggunakan akun anonim juga menceritakan bahwa Q-NET sudah berkembang pesat di Provinsi Kalimantan Barat.

Polri Perangi Kejahatan

Buronan Pembobol Alfamart Ponorogo Ditangkap Tim Cobra Saat Sembunyi di Lumajang

Lumajang (lumajangsatu.com) - Sebuh Toko Retil ALFAMART Dusun Dukuh weguh Desa Gundik Kec Slahung Kab Ponorogo dibobol oleh 5 orang Pelaku dengan cara membobol dinding tembok belakang toko kemudian pelaku mengambil uang yang ada dibrangkas dan mengambil rokok didalam alfamart tersebut. tindakan kelima tersangka itu menyebabkan Alfamart tersebut merugi hingga puluhan juta rupiah.