Kedungjajang - Anang Ahmad Syaifuddin mengundurkan dari jabatan Ketua DPRD Lumajang, Senin (12/09/2022). Mundurnya Anang buntut dari aksi demo tanggal 7 September 2022, dimana ketua DPRD tidak hafal membaca teks Pancasila.
Berita Lumajang Terkini
PMII Dituduh Lecehkan Pancasila, LKBH Siap Laporkan Akun Gmpk Lumajang
Lumajang - Tanggal 07 September 2022, gedung DPRD Lumajang di demo oleh ratusan mahasiswa, mulai pagi hingga sore. Yang menarik, dalam aksi itu, beredar video mahasiswa memlesetkan Pancasila. Sontak, aksi tersebut menuai pro dan kontra. Ada yang bilang pelecehan pancasila ada juga yang menyebut sebagai bentuk ekspresi kritik atas kenaikan harga BBM.
Demo PMII Lumajang , Anang DPRD : Terima Kasih Jadi Alarm Indonesia
Kedungjajang - Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) Cabang Lumajang menggelar aksi tolak kenaikan harga BBM. Ratusan mahasiswa datang kegedung DPRD untuk menyampaikan aspirasinya.
PDIP Lumajang Siap Rebut Kemenangan Pemilu 2024
Lumajang - Dewan Pimpinan Cabang (DPC) PDI Perjuangan Lumajang menggelar Mantab Konsolidasi dan Strategi Menang Pemilu dan Pilkada Serentak 2024. Acara dihadiri oleh Arif Wibowo Wasekjen DPP PDIP dan Ketua DPD PDI Jatim Kusnadi SH,. M.Hum.
50 Kontingen FKDT Lumajang Ikuti PORSADIN di Bondowoso
Lumajang - Pekan Olah Raga dan Seni Antar Madrasah Diniyah (PORSADIN) ke-5 digelar di Kabupaten Bondowoso. Acara bergengsi yang digelar dua tahunan kali ini mengambil tema "Bersama Madrasah Diniyah Membangun Karakter Bangsa".
H. Thoriq dan 3 Exco Mundur dari Ketua Askab PSSI Lumajang
Lumajang - H. Thoriq mundur menjadi ketua Askab PSSI Kabupaten Lumajang. Mundurnya ketua Askab, juga diikuti oleh 3 anggota Exco PSSI Lumajang. 3 exco yang mundur adalah Bambang Heri Kartono, Heri Susanto, Dwi Lestari.
DPRD Lumajang Aktif Talk Show Sapa Warga Lewat Radio
Lumajang - DPRD Kabupaten Lumajang aktif menggelar talk show di radio dengan tema "Dewan Mendengar". Saat talk show di radio Gloria FM, Ustman Afandi S.Pd, anggota Komisi C DPRD hadir sebagai pembicara, menjelaskan tiga fungsi DPRD.
DPRD Lumajang Support Program Beasiswa Perguruan Tinggi Negeri
Lumajang - DPRD Kabupaten Lumajang sangat mendukung program beasiswa putra-putri Lumajang yang diterima diperguruan tinggi negeri. Dimana, program tersebut secara anggaran dikelola oleh Dinas Sosial Kabupaten Lumajang.
Petugas Kesulitan Jinakan Api Kebakaran Pasar Serangin Lumajang
Lumajang - Kebakaran hebat menghanguskan beberapa kios di Pasar Serangin di jalan Semeru Kelurahan Citrodiwangsan Kacamatan Lumajang, Jum'at (26/08/2022). Kebakaran terjadi sekitar pukul 12 siang lebih usai sholat Jum'at.
DPRD Lumajang Dorong Kejaksaan Cepat Umumkan TSK Korupsi Pisang Kirana
Lumajang - Sebulan lebih sejak digelar rilis (21/07), hingga kini Kejaksaan Negeri Lumajang tak kunjung mengumumkan siapa tersangka dugaan korupsi pengadaan pisang mas Kirana. H. Akhmat ST, Wakil Ketua DPRD Lumajang mendorong kejaksaan lebih lebih terbuka dalam proses penanganan kasus tersebut.