Gucialit - Terjadi pembacokan di Desa Tunjung Kecamatan Gucialit membuat geger warga sekitar, lantaran korban berinisial M (45) warga Desa Jatisari Kecamatan Kedungjajang merupakan paman dari pelaku berinisial S (35) warga Dusun Sekarmulyo Desa Tunjung Kecamatan Gucialit. Korban dalam keadaan tak bernyawa mengalami luka dibagian kepala.
Berita Lumajang
Ini Penyebab Macet Lumajang-Probolinggo Malam Hingga Pagi Hari
Lumajang - Sebuah truk Fuso di Malasan Kabupaten Probolinggo tiba-tiba mogok di tengah perjalanan akibat rem truk lengket, sehingga menyebabkan kemacetan di jalur Lumajang Probolinggo. Kini anggota Satlantas Polres Lumajang masih menunggu anggota Satlantas Polres Probolinggo untuk mengatasi permasalahan ini.
Truk Kontainer Nyangkut di Pohon Lalulintas di Ranuyoso Lumajang Macet
Lumajang - Sebuah pohon yang berdiri di atas trotoar di Jalan Raya Desa Ranuyoso Kecamatan Ranuyoso tumbang setelah tersangkut di sebuah truk kontainer sekira pukul 09.40 wib. Meskipun tidak ada korban jiwa namun hal ini membuat arus lalu lintas macet dari arah Lumajang - Probolinggo maupun sebaliknya.
Ini Data Korban Kecelakaan Truk Fuso di Jalan Raya Klakah Lumajang
Klakah - Jalur tengkorak atau rawan kecelakaan di jalan Klakah kembali terjadi kecelakaan. Kali ini melibatkan beberapa kendaraan. Truck Fuso warna Hijau NoPol BE-8526-SP kontra kendaraan truck Mitsubishi warna kuning NoPol W-8153-DO kontra kendaraan minibus Toyota avanza warna hitam metalik NoPol W-1082-VI kontra Pertokoan yang terjadi pada hari Minggu tanggal 27 Maret 2022 sekitar jam 14.00 Wib.
Ini Kronologi dan Sebab Truk Fuso Tabrak 5 Warung di Klakah Lumajang
Klakah - Sebuah truk Fuso warna hijau menabrak lima rumah toko (ruko) di Jalan umum Jalan Raya Klakah termasuk Desa Klakah Kecamatan Klakah. Sedangkan pengendara belum diketahui identitasnya karena seusai kecelakaan langsung meninggalkan tempat kejadian.
Truk Fuso Tabrak 2 Mobil dan 5 Toko di Jalan Klakah Lumajang
Klakah - Jalur tengkorak atau rawan kecelakaan di jalan Klakah kembali terjadi kecelakaan. Kali ini melibatkan beberapa kendaraan. Truck Fuso warna Hijau NoPol BE-8526-SP kontra kendaraan truck Mitsubishi warna kuning NoPol W-8153-DO kontra kendaraan minibus Toyota avanza warna hitam metalik NoPol W-1082-VI kontra Pertokoan yang terjadi pada hari Minggu tanggal 27 Maret 2022 sekitar jam 14.00 Wib.
HPL DPRD Jatim Ajak Warga Jaga Kelestarian Sungai di Lumajang
Lumajang - Hari Putri Lestari (HPL) Anggota DPRD Jatim dari Fraksi PDI Perjuangan menggelar seminar wawasan kebangsaan. Yang menarik, seminar yang digelar oleh HPL selalu mengambil isu-isu terbaru dan sangat penting bagi masyarakat.
Tak Boleh Nikah Lagi, Kakek di Senduro Lumajang Nekat Bunuh Diri
Lumajang - Penemuan mayat di Jurang Curah Mati Dusun Pancen Desa Kandangan ternyata ditemukan dalam keadaan gantung diri, menurut informasi dari polisi bahwa korban N (71) warga Desa Kandangan Kecamatan Senduro nekat mengakhiri hidupnya lantaran patah hati. Sedangkan bau busuk itu karena sudah lima hari meninggal dunia dan tidak ada orang yang mengetahui.
Penemuan Mayat di Jurang Curah Mati Senduro Lumajang Bikin Geger
Senduro - Penemuan mayat di Jurang Curah Mati Dusun Pancen Desa Kandangan dibuat heboh oleh warga sekitar, mayat tersebut berinisial N (71) warga Desa Kandangan Kecamatan Senduro. Kematiannya tersebut diduga bunuh diri dan sebelumnya orang tersebut menghilang beberapa hari terakhir.
Kasatreskrim dan 2 Perwira Polres Lumajang Dimutasi
Lumajang - Kapolres Lumajang, AKBP Dewa Putu Eka D. S.I.K., M.H memimpin upacara serah terima jabatan (Sertijab) Kasatbinmas, Kasatreskrim serta Kapolsek Pronojiwo di lobby Mapolres Lumajang. Dalam amanahnya Kapolres mengatakan bahwa mutasi dilingkungan Polri memiliki makna strategis ditinjau dari upaya untuk meningkatkan kualitas dan kinerja dalam organisasi.