Konser Prapatan ST (Sekolah Teknik,red) di Jl. Panglima Sudirman menjadi saksi bisu sosok sang legenda Didi Kempot dengan julukan Godfahter of Broken Heart diawal tahun 2020 saat launching City Branding Lumajang Eksotik. Ada jejak sejarah sebuah konser musik dilakukan ditengah perempatan jalan yang ditahun 70-90-an menjadi pusat keramaian ekonomi kota Pisang.
Didi Kempot
Didi Kempot Puji Kerja dan Kesigapan Tim Cobra Tangguh Polres Lumajang
Lumajang - Tim Cobra Tangguh Polres Lumajang dapat pujian dari Didi Kempot saat menggelar konsernya di Perempatan ST Lumajang. Dia mengungkapkan Tim Cobra Tangguh saat dirinya sebelum dan sesudah tampil selalu standby untuk mengamankan hingga konsernya berjalan aman, Selasa (7/1/2020) malam.
Bupati Lumajang Cerito Tau Ambyar ke Didi Kempot di Konser Prapatan
Lumajang - Session kedua, Didi Kempot Naik Panggung ditemani oleh Bupati Lumajang, Thoriqul Haq semakin menghangatkan konser Prapatan. Ternyata, ada pengakuan dari orang nomer satu di Lumajang ini pernah patah hati alias Ambyar.
Didi Kempot sebut Konser Prapatan Lumajang Pertama di Indonesia
Lumajang - Meski rintik hujan tak membuat konser Prapatan Lumajang mendatang didi kempot sepi. Ribuan masyarakat kaki Gunung Semeru menyemut menunggu aksi panggung God Father of Broken Heart.
Aparat Antisipasi Penonton Bawa Sajam dan Miras Konser Didi Kempot
Lumajang - Kegiatan pengamanan di mulai dengan melaksanakan apel yang di ambil apel oleh Kabag Ops Polres Lumajang Kompol Yatno diutara Tugu Adipura Jl. Jenderal Sudirman, Selasa (7/1/2020). Kemudian pembacaan tugas personil pengamanan,pembagian tugas di awali dengan petugas pengatur laulintas terutama di jalan raya menuju arah masuk Perempatan ST.
Warga Lumajang di Sekitaran Konser Keluhkan Toko nya Harus Tutup
Lumajang- Bupati Lumajang Thoriqul Haq akan melaunching city branding “Lumajang Eksotik" mengundang Godfather of Broken Heart, Didi Kempot. Namun disayangkan bagi pemilik para pemilik toko disekitaran arena konser karena harus tutup toko tersebut ketika konser dimulai, selain tak mendapatkan penghasilan mereka untuk keluar rumah pun susah.