Kedungjajang - Wakil Ketua DPRD Lumajang H. Bukasan dan Ketua Komisi A DPRD Ir. Gatot Sarworubedo menemui para aktivis Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) Cabang Lumajang. Para mahasiswa menggelar aksi ke gedung dewan untuk menyampaikan sejumlah kritik atas kinerja wakil rakyat itu, Kamis (21/09/2023).
DPRD Lumajang
Wakil Ketua dan Ketua Komisi A DPRD Temui Demo PMII Lumajang
Kedungjajang - Puluhan Mahasiswa yang tergabung dalam Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) Cabang Lumajang melakukan aksi demo ke kantor DPRD Lumajang. Mahasiswa menyerukan tentang lemahnya fungsi pengawasan DPRD pada jalannya Pemerintahan dan Program Pemkab Lumajang.
Komisi A DPRD Lumajang Ajak Bersama Perangi Peredaran Narkoba
Lumajang - Komisi A DPRD Lumajang menggelar talk show di Radio Gloria FM dengan narasumber Zainal Abidin, (12/09). Talk show membahas tentang pemberantasan peredaran gelap narkoba, yang harus dilakukan oleh semua element, bukan hanya aparat penegak hukum, namun harus dilakukan oleh Pemerintah, penegak hukum dan masyarakat Lumajang.
Komisi A DPRD Lumajang Temui Warga Tempeh Tengah Soal Pilkades
Kedungjajang - Sejumlah warga dari Desa Tempeh Tengah Kecamatan tempeh mendatangi kantor DPRD Lumajang. Kedatangan warga diterima langsung oleh Komisi A DPRD Lumajang. Warga yang datang merupakan pendukung dari dua bakal calon kepala desa yang tak lolos dalam Pemilihan Kepala Desa.
DPRD Setujui Raperda Perubahan APBD Lumajang 2023
Lumajang - Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Lumajang menggelar Rapat Paripurna Persetujuan Raperda perubahan APBD Kabupaten Lumajang 2023. Rapat dipimpin Ketua DPRD Eko Adis Prayoga dan dihadiri Bupati Lumajang Thoriqul Haq dan Wakil Bupati Indah Amperawati.
DPRD Segera Bahas Raperda Perubahan APBD Lumajang 2023
Lumajang - Wakil Bupati Lumajang Indah Amperawati menghadiri Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Lumajang dengan agenda Penyampaian Pendapat Badan Anggaran Terhadap Raperda Perubahan APBD Tahun 2023 dan Penyampaian Pandangan Umum Fraksi Terhadap Raperda Perubahan APBD Tahun Anggaran 2023 di Gedung DPRD Kabupaten Lumajang, Selasa (22/8/2023).
Paripurna Raperda P-APBD Lumajang 2023 Nyaris Batal
Lumajang - Rapat Paripurna DPRD Lumajang dengan agenda pembacaan Pandangan Umum Fraksi terhadap Nota Raperda Perubahan APBD Tahun 2023 nyaris gagal. Pasalnya, hingga 2 jam dari jadwal yang telah ditentukan banyak anggota DPRD Lumajang tak datang.
Fraksi NasDem-PAN Lumajang Soroti Pengurangan Belanja Perbaikan Jalan
Lumajang - Fraksi NasDem-PAN dalam Pandangan Umum Nota Raperda Perubahan APBD Tahun Anggaran 2023 menyoroti pengurangan dana pembangunan jalan, jaringan dan irigasi. Padahal, masih banyak jalan di Kabupaten Lumajang masih rusak.
Komisi A DPRD Bicara Soal Nasib Honorer Pemkab Lumajang
Lumajang - Komisi A DPRD Lumajang membicarakan tentang nasib tenaga honorer di lingkungan Pemkab Lumajang. Pasalnya, akhir tahun 2023 tenaga honorer dikabarkan sudah tidak ada lagi. Hal itu menjadi keresahan bagi tenaga honorer di lingkungan Pemkab Lumajang.
DPRD Gelar Paripurna Usulan Pemberhentian Bupati dan Wabup Lumajang
Lumajang - Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Lumajang menggelar Paripurna Pengumuman Pengusulan Pemberhentian Bupati dan Wakil Bupati Lumajang masa bakti 2018-2023. Rapat Paripurna dipimpin oleh Wakil Ketua DPRD dari Fraksi Gerindra Hj. Oktaviani SH,. MH.