Lumajang - Karang Taruna harus mempunyai jiwa wirausaha agar nantinya dapat menciptakan lapangan kerja baru, mendorong pertumbuhan ekonomi, dan membawa perubahan positif bagi masyarakat.
Karang Taruna Lumajang
KIM dan Karang Taruna Tukum Lumajang Percepat Program Smart Village
Lumajang - Dalam rangka mempercepat implementasi program Smart Village, Desa Tukum melibatkan secara aktif Karang Taruna dan Kelompok Informasi Masyarakat (KIM). Langkah tersebut diambil untuk memastikan kesuksesan program desa cerdas yang bertujuan meningkatkan kualitas hidup masyarakat melalui pemanfaatan teknologi dan inovasi.
Karta di Lumajang Gelar Merdeka Heppiii Bangun Gapura, Bersihkan TMP
Lumajang - Karang Taruna (karta) Heppiii Community Lumajang yang menggelar banyak kegiatan dengan tema “Merdeka Heppiii”. Seperti digelar di Desa Tukum, Desa Karangsari, Desa Duren. Kemudian juga di Desa Pejarakan, kemudian di Kelurahan Jogoyudan, dan sejumlah desa lainnya.
Tingkatkan Kapasitas Karang Taruna, Pemerintah Desa Pulo Lumajang Gelar Bimtek
Lumajang - Pemerintah Desa Pulo menggelar kegiatan bimbingan teknis (Bimtek) penyusunan proposal kegiatan, hal ini bertujuan agar para peserta Karangtaruna memiliki inovasi nantinya akan bisa membuat proposal. Kepala Desa Pulo Jasadi dalam sambutannya menyampaikan, pemuda sebagai salah satu modal dasar pembangunan perlu dihimpun dan dibina agar benar-benar mampu mengambil peran aktif dalam pembangunan daerah.
Kolaborasi Karta dan Bold Riders Lumajang Ajak Tetangga Donor Darah
Lumajang- Kolaborasi anggota karang taruna yang tergabung dalam Heppiii Community dan anak motor Bold Riders Lumajang menggelar acara donor darah bertema Bakti Pemuda Setetes darah untuk negeri 2021. Anggota karta dan Bold Riders masing-masing mengajak tetangga dan saudara untuk ikut donor darah.
Karta Surya Asri Salurkan Sembako pada Korban Banjir Biting Lumajang
Sukodono - Karang Taruna (Karta) Surya Asri Desa Wonorejo Kecamatan Kedungjajang melakukan bakti sosial korban banjir Dusun Biting. Meski sudah 2 minggu berlalu, warga masih sangat trauma dengan banjir bandang yang datang secara tiba-tiba.
Karang Taruna Karang Anom Mampu Ciptakan Jamur Janggel Lumajang
Lumajang - Siapa yang bakal berpikir jika limbah dari Jagung atau Janggel Jagung, dapat dimanfaatkan sebagai media tanam Jamur. Karang Taruna Desa Karanganom, Kecamatan Pasrujambe berkreasi, mampu membuat limbah Janggel Jagung menjadi media tanam budidaya Jamur.
Karta Tompokersan Lumajang Bangun Kafe Literasi Heppiii
Lumajang - Banyak cara yang bisa dilakukan anak muda di desa untuk meningkatkan literasi masyarakat. Salah satu contohnya seperti yang dilakukan karang taruna (karta) Tompokersan di Lumajang ini.
Karta Sumberwuluh Lumajang Ubah Sampah Popok Jadi Bernilai Ekonomi
Candipuro - Popok bayi menjadi salah satu sampah yang paling banyak dan menjadi persoalan tersendiri, apalagi dibuang ke sungai. Kelompok Swadaya Masyarakat (KSM) Bina Lestari yang diketuai oleh Nur Cholis, bersama warga Desa Sumberwuluh yang tergabung dalam organisasi kepemudaan karang taruna (Karta) membuat sampah popok menjadi barang bernilai ekonomi.