Lumajang - Asmari (43) warga Desa Kalidilem Kecamatan Randuagung merupakan spesialis begal serta curwan yang kerap kali melakukan aksinya, meskipun pernah di hukum tetapi tak jerah.
Kriminalitas Lumajang
Kriminalitas Lumajang Menurun Saat Wabah Pegebluk Warga Tetap Waspada
Lumajang- Polres Lumajang mencatat untuk tindakan kriminal masih terjadi penstabilan angka selama wabah pagebluk, perbandingan antara bulan februari dan maret tercatat 23 kasus namun dengan motif yang berbeda.
Buru Penjahat..! Kapolres Lumajang Latih Anggota Menembak
Lumajang - Kapolres Lumajang AKBP Adewira Siregar SIK M,Si bersama Tim Tangguh Polres Lumajang menyikapi munculnya beberapa pelaku kejahatan jalanan dan aksi pencurian hewan, berlatih menembak di lapangan tembak berada di halaman Polsek Klakah Selasa, (25/02/2020).
Siap Operasi Besar..! Kapolres Lumajang Cek Kendaraan Dinas Personil
Lumajang - Kapolres Lumajang AKBP Adewira Siregar SIK M,Si memimpin apel pengecekan kendaraan dinas yang digunakan oleh anggota Polres maupun Polsek, dia juga mengecek secara bergiliran kendaraan bermotor dinas anggota baik roda 2 maupun roda 4 didampingi oleh pejabat utama di halaman Mapolres Lumajang, Rabu (19/02/2020).
Pelaku Penusukan Pemuda Selok Awar Awar Lumajang Ditangkap Polisi
Lumajang- Sugeng (30) warga Susun Krajan I Desa Selok awar-awar Kecamatan Pasirian pelaku penusukan di malam tahun baru 2020 berhasil diamankan petugas setelah dilakukan penyelidikan mendalam terkait keberadaannya oleh jajaran Reskrim Polsek Pasirian yang dipimpin langsung oleh Kapolsek Lasirian Iptu Agus Sugiharto, SH. Setelah dua hari menjadi buruan polisi akhirnya pelaku pembacok Rizky Zailani (26) warga dusun Kebonan Desa Selok Awar-awar Kecamatan Pasirian, Sabtu (04/01) sekitar jam 17.10 wib di daerah Kecamatan Candipuro.
Rumah Warga Selok Awar Awar Lumajang Diobok-obok Kawanan Maling
Pasirian - Rumah Wiwin Wahyuni Aini Dusun krajan 1 RT/20 RW/08 Desa Selok Awar-awar Kecamatan Pasirian Kabupaten Lumajang disatroni rampok. Barang yang diambil 1 unit sepeda motor merk Yamaha Vega R 110 Nopol L 3049 PB, 1 buah Hp Vivo Y91C warna hitam dan 1 buah Hp Samsung J5 diketahui sekitar jam 03.30 WIB, dilaporkan ke Polsek Pasirian jam 05.00 WIB, Sabtu (04/1/2020).
2 Pemuda Bondoyudo dan Klanting Dibacok Tangan Nyaris Putus
Sukodono - Perayaan malam tahun baru masih terjadi insiden berdarah yang menimpa 2 pemuda. M. Yasin (26) Desa Bondoyudo, Hany Safitri (18) Desa Klanting dan Nur Kholis (25) Desa Klanting dianiaya orang tak dikenal menggunakan clurit mengakibatkan luka bacok. Waktu kejadian sekitar jam 01.00 WIB di Desa Klanting Kecamatan Sukodono Kabupaten Lumajang.
Emak-emak Warga Boreng Dijambret di Jalan MT. Haryono Lumajang
Lumajang - Aksi jambret pagi-pagi sekira pukul 10.00 wib menimpa Rohimah (42) Dusun Krakan RT/003 RW/006 Desa Boreng Kecamatan Lumajang. 1 buah kalung emas motif rantai 22 karat dengan berat 7,8 gram, 1 buah liontin motif bunga 22 karat dg berat 2,9 gram digondol pelaku. Lokasi penjambretan di jalan umum MT. Haryono kelurahan Jogoyudan Kecamatan Lumajang.(29/12)
Kawanan Maling Hantui Warga Jarit 2 Sepeda Motor Raib
Lumajang (lumajangsatu.com) - Teror maling sepeda motor menghantui warga Bulak Bendo Desa Jarit Kecamatan Candipuro. Sekitar pukul 3 pagi (19/10), dua sepeda motor milik Medy Nur Indah raib digondol kawanan maling.
Emak-emak Dijambret Depan Batalyon 527 Lumajang
Lumajang (lumajangsatu.com) - Aksi jambret tengah kota yang menyasar emak-emak mulai kambuh lagi di Lumajang. Sekira pukul 06.00 wib seorang emak-emak jadi korban jambret di jalan A. Yani depan Batalyon 527 BY.