Peristiwa Lumajang

KPAI Berikan Trauma Healing Pada Anak Salim Kancil

Lumajang(lumajangsatu.com)- Setelah Komisi Nasional Hak Asasi Manusia (KOMNAS HAM) turun langsung ke Lumajang, kini Komisi Perlindungan Anak Indonesia (KPAI) juga mendatangi rumah korban anti tambang Salim Kancil di Desa Selok Awar-awar Kecamatan Pasirian, Sabtu (10/10/15). Kedatangan pejabat lembaga ad hock ini tak lain untuk memberikan terapi trauma healing pada anak korban Salim Kancil, D-E (12) yang melihat langsung penganiayaan terhadap ayahnya beberapa pekan lalu.

Warga Temukan Mayat Laki-Laki Tua di Area Persawahan

Lumajang(lumajangsatu.com)- Ponadi (54) warga Desa Wonosari Kecamatan Tekung Lumajang ditemukan tewas dalam keadaan kaku ditengah area persawahan Desa Kabuaran Kecamatan Kunir Lumajang, Jumat (09/10/15). Diduga korban meninggal lantaran penyakitnya  kambuh saat mengunjungi sawah miliknya.

Kecelakaan Bus Vs Sepeda Motor, Seorang Pengendara Motor Tewas

Lumajang(lumajangsatu.com)- Kecelakaan lalulintas antara Bus Ladju NoPol N 7316 UW Vs Sepeda Motor NoPol N 5794 JK terjadi di Jalan Raya Klakah Desa Klakah Lumajang, Selasa pagi(22/09/2015). Akibatnya Syahrul (20) seorang pengendara sepeda motor mengalami luka parah di bagian kepalanya setelah dilindas bus dan terseret hingga beberapa meter.