Lumajang (lumajangsatu.com) - Babak pertama, tim sepak bola Lumajang unggul Kota Blitar dengan skor 2 - 1 di stadiob letjend Sudirman Bojonegoro, Kamis(4/7/2019). Dua gol arek-arek kaki gunung Semeru dicetak oleh Juang Pilardo dan Rozikin.
Jalannya pertandingan, kedua tim sama-sama mengeluarkan kemampuan terbaiknya dengan saling serang. Sehingga jalannya pertandingan berlangsung keras.
Baca juga: KPU Mulai Distribusikan Logistik Pilkada Lumajang 2024
Gol Juang tercipta melalui tendangan sudut dilakuka oleh Raffi. Bola mendatar didepan gawang Kota Blitar dicocor oleh Juang. Skor 1 - 0 untuk Lumajang.
Baca juga: Beredar Foto Mesra Mirip Ketua DPRD Lumajang, Masyarakat Peduli Moral dan Pendekar Lapor ke BK Dewan
Kota Blitar tertinggal 1 gol langsung bangkit dan merangsek ke gawanf Lumajang dijaga Rohan. Gol lawan melalui titik pinalti datang setelah Okik menjatuhkan pemain Kota Blitar.
Skor 1-1, Lumajang memainkan bola dari kaki ke kaki. Alhasil, tendangan dari luar kota Pinalti Rozikin menembus gawang arek Candi Penataran.
Baca juga: Euthanasia dan Perawatan Paliatif, Dilema Etik Antara Hak Hidup dan Hak Untuk Mengakhiri Penderitaan
Skor 2 - 1 bertahan hingga peluit panjang wasit mengakhiri babak pertama. Mohon dungone lur. Lumajang Bisa dan Juara. (ls/red)
Editor : Redaksi