Lumajang - Berbagai upaya dilakukan masyarakat Lumajang untuk ikut mendongkrak sektor perekonomian pasca pandemi Covid 19. Salah satunya adalah event "Dodolan Kampung" RW 005 Kelurahan Ditotrunan Kabupaten Lumajang, Jawa Timur yang sukses mendorong peningkatan perekonomian masyarakat.
Indeks Berita
Bunda Indah Minta PPPK Lumajang Bekerja Lebih Rapi dan Rajin
Lumajang - Pemerintah Kabupaten Lumajang terus memenuhi kebutuhan pegawai terutama Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK). Terbaru, sebanyak 282 PPPK Formasi Guru, dan 40 PPPK Formasi Teknis mendapatkan Surat Keputusan (SK) dari Bupati Lumajang.
UMKM Lumajang Diminta Terus Penuhi Kebutuhan Batik Regional
Lumajang - Wakil Bupati Lumajang Indah Amperawati Pelatihan Teknis Produksi dan/atau Standarisasi Produk Industri Kecil Batik, bertempat di Alka Cafe Jalan Srikaya Kutorenon Kecamatan Sukodono Kabupaten Lumajang, Senin (17/07/2023). Bunda Indah mengharapkan, dengan adanya pelatihan membatik bagi Pengrajin UMKM batik di Kabupaten Lumajang dapat memenuhi kebutuhan pasar batik di dalam maupun luar daerah.
MIH Unitomo Kelas P 2021 Baksos Korban Banjir Bandang Lumajang
Pasirian - Alumni Magister Ilmu Hukum (MIH) Unitomo kelas Profesi (P) Surabaya angkatan 2021 melakukan kegiatan bakti sosial korban banjir bandang Semeru. Lokasi pembagian paket bantuan sembako dibagikan kepada korban banjir di Dusun Kaliputih Desa Nguter Kecamatan Pasirian Kabupaten Lumajang.
Bejat, Ayah Tiri Tega Cabuli Anaknya di Desa Tempeh Lor Lumajang
Lumajang - Nasib kurang beruntung dialami oleh bocah SD di Desa Tempeh Lor Kecamatan Tempeh menjadi korban pencabulan oleh ayah tirinya berinisial S (66).
Tanggul Darurat Dibangun Tahan Banjir di Wareng-Purorejo Lumajang
Lumajang - Akibat banjir bandang Semeru 7 Juli lalu, sejumlah tanggul pengaman jebol dan mengancam lahan pertanian dan juga permukiman warga. Salah satunya di Kecamatan tempursari, ada tanggul jebol yang mengancam warga.
Jalan Desa Condro Lumajang Dicor Setebal 30 cm Agar Kuat Tahan Beban
Pasirian - Sejumlah ruas jalan di Lumajang mulai ditingkatkan kualitasnya untuk bisa dilintasi truk angkutan pasir. Jalan di Desa Condro Kecamatan Pasirian Kabupaten Lumajang, mulai dibeton.
Sederet Penyebab Kemacetan di Jalur Lumajang- Probolinggo Hari Ini
Lumajang - Jalur selatan atau Jalan Raya Probolinggo-Lumajang, sering terjadi kemacetan arus lalu lintas. Bahkan, Jumat (14/7/2023) malam, kemacaten berlangsung sampai keesokan harinya.
Kemacetan di Jalur Lumajang Probolinggo Bikin Pengemudi Frustasi
Lumajang - Ruas-ruas Jalan Ranuyoso kerap bikin sumpek bagi banyak orang. Di ruas jalan provinsi itu kemacetan sering terjadi selama berjam-jam. Di sana sering ada kejadian, sopir ketiduran di dalam armadanya karena terlalu frustasi menghadapi kemacetan.
PMII dan LSGA Lumajang Bantu Pakan Ternak Korban Banjir Semeru
Lumajang - Komunitas Lajnah Studi Gerakan dan Advokasi (LSGA) Kabupaten Lumajang membagikan bantuan pada korban banjir bandang Semeru. LSGA bekerjasama dengan Komisariat PMII Abu Hasan Al-As’ari membagikan paket bantuan yang disalurkan lewat Posko Bencana NU di MWC NU Kecamatan Candipuro.