Ekonomi

Pantai Selatan Sedang Musim Lobster

Lumajang(lumajangsatu.com) - Masyarakat pesisir pantai selatan dalam beberapa hari ini berhasil menangkap ribuan lobters khas pantai selatan. Ukuran lobster yang ditangkap sangat besar, karena bukan hasil budidaya melainkan musimnya tangkapan jenis udang laut itu.