Gaya Hidup

Gema Sholawat SMA PGRI 1 Lumajang Peringati Maulid Nabi 1438 H

Lumajang (lumajangsatu.com) - Bulan Rabiul Awal tidak bisa dipisahkan dari sebuah momen lahirnya tokoh besar yang mempengaruhi peradaban manusia, berkat jasa dan perjuangan totalitasnya merubah wajah peradaban jahiliyah, primitif, biadab menuju masyarakat cemerlang dan berkemajuan, dialah Nabi dan Rasul Muhammad Saw.

KTD SMA PGRI 1 Lumajang Ikut Meriahkan Loemadjang Djadoel 2016

Lumajang (lumajangsatu.com) - Rangkaian memperingati Harjalu ke-761, Pemerintah Daerah Lumajang mengadakan perhelatan kilas balik sejarah yang dikenal dengan nama Loemadjang Djaman Doeloe (Loemadjang Djadoel. Kegiatan Djadoel berlangsung mulai tanggal 10-12 Desember 2016 yang mengambil setting tempat di Kawasan Wonorejo Terpadu. Loemadjang Djaman Doeloe menghadirkan nuansa Lumajang lama mulai dari segi makanan, pakaian, tempat tinggal dan peralatan hidup yang merupakan ciri khas setiap kecamatan di Lumajang.

KOSTI Gelar Ngontel Bumi Mahameru Dilepas Bupati Lumajang

Lumajang (lumajangsatu.com) - Komunitas Sepeda Tua Indonesia (Kosti) menggelar ngontel Bumi Mahameru dari Arena Loemadjang Djaman Doeloe dengan dilepas Bupati, As'at bersama Wabup Buntaran, Minggu(11/12). Para peserta dari berbagai daerah di Jawa Timur dan juga perwakilan seluruh Indonesia juga hadir.