Lumajang - Bupati Lumajang Thoriqul Haq didampingi Ketua TP PKK Kabupaten Lumajang Musfarina Thoriq, Wakil Bupati Lumajang, Indah Amperawati dan jajaran Forkopimda Kabupaten Lumajang menghadiri acara Pelantikan Bersama dan halal bi halal Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama (PCNU) Lumajang, yang digelar di GOR Wira Bhakti Lumajang, Minggu (30/4/2023).
Bupati Lumajang
Bupati dan Wabup Lumajang Sapa Warga Muhammadiyah Sholat Idul Fitri
Lumajang - Bupati Lumajang Thoriqul Haq bersama Wakil Bupati Lumajang Indah Amperawati menghadiri pelaksanaan sholat Idul Fitri di Lapangan STKIP Muhammadiyah Lumajang. Bupati dan Wakil Bupati memberikan ucapan selamat Hari Raya Idul Fitri yang merayakan lebaran pada tanggal 21 April 2023.
Bupati Lumajang Masuk 10 Nominator Penerima Anugerah Tinarbuka 2023
Lumajangsatu.com - Bupati Lumajang, Thoriqul Haq satu satu wakil dari Jawa Timur dinyatakan masuk 10 besar sebagai Calon Penerima Anugerah Tinarbuka 2023 usai lolos tahap Presentasi Uji Kepatutan Anugerah Tinarbuka.
Bupati Ikut Lepas 450 Prajurit Yonif 527 Lumajang Tugas di Perbatasan
Lumajang Bupati Lumajang, Thoriqul Haq melepas Satgas Pamtas RI-PNG Kewilayahan Yonif 527/BY Tahun 2023, di Lapangan Pratu Natra Mako Yonif 527/BY yang akan melaksanakan tugas pengamanan di perbatasan timur Indonesia, Jumat (31/03). Upacara pelepasan 450 personel satgas dipimpin langsung oleh Danrem 083/BDJ, Kol Inf. M I Gogor Agnie Aditya.
Ratusan Knalpot Brong di Musnahkan Satlantas Polres Lumajang
Lumajang - Kepolisian Resor (Polres) Lumajang menyita 192 knalpot brong dan 120 motor tidak standar hasil Operasi Penertiban Knalpot Brong selama bulan Februari dan Maret 2023. Kapolres Lumajang AKBP Boy Jeckson Situmorang menyebut ratusan knalpot itu disita karena menimbulkan suara bising dan mengganggu pengguna jalan dan masyarakat umum.
Bupati Cak Thoriq Resmi Naikkan Harga Pasir Semeru Lumajang
Lumajang - Kabupaten Lumajang terus melakukan berbagai cara untuk bisa meningkatan Pandapatan Asli Daerah (PAD). Salah satu caranya dengan menaikan harga patokan penjualan Mineral Bukan Logam dan Batuan (Minerba) pasir Lumajang menjadi Rp28 ribu per ton.
Bupati Lumajang Road Race 2023 Ajang Pemanasan Pembalap Nasional
Lumajang - Lumajang yang menjadi pembuka kejuaraan kompetisi road race 2023 akan dihadiri para pembalap-pembalap Nasional. Lumajang yang menjadi gudang lahirnya atlet balap motor menjadi daya tarik sendiri untuk kawah candradimuka pembalap lokal dan luar kota.
Bupati dan Kapolres Lumajang Cag Ceg Tanggapi Laporan Kelangkaan Pupuk
Lumajang - Menanggapi berbagai keluhan petani terkait kelangkaan pupuk dan mahalnya pupuk di pasaran, Bupati Lumajang Thoriqul Haq (Cak Thoriq) bersama Kapolres Lumajang, AKBP Boy Jeckson Situmorang melakukan inspeksi, ke sejumlah kios dan gudang pupuk di Lumajang, Jumat (3/2/2023).
Ini Alasan Bupati Lumajang Ingin Segera Tol Lumajang Dibangun
Lumajang - Bupati Lumajang Thoriqul Haq menyakini bila terealisasi pembangunan Tol Lumajang, maka akan memberikan multiple effect positif bagi perekononian wilayahnya. Salah satunya industri olahan bahan mentah, sejauh ini di Lumajang banyak stok bahan baku mentah untuk industri.