Wakil Rakyat Didemo

Ketua DPRD Berjanji Marahi Bupati Lumajang Tak Aspiratif

lumajangsatu.com
Ketua DPRD Lumajang, Anang Ahmad Syaifudin memegang Megaphone menjawab tuntutan mahasiswa. ( foto Yonky).

Lumajang (lumajangsatu.com) - Ketua DPRD Lumajang, Anang Ahmad Syaifudin angkat bicara usai mendengarkan aspirasi mahasiswa PMII soal tututan mengawasi janji politik Bupati Thoriqul dan Bunda Indah. Politisi PKB itu siap menerima amanah mahasiswa dalam mengawasi lembaga eksekutig.

"Kita akan panggil dan marah bupati," ujar Cak Anang saat menjawab aspirasi mahasiswa, Kamis (26/9/2019).

Baca juga: DPRD Lumajang Gelar Paripurna Umumkan Hasil Pemenang Pilkada Serentak 2024

Menurut dia, DPRD memiliki hak mengawasi, anggaran dan legislasi untuk pemerintah Lumajang. Jika tuntuan mahasiswa dan rakyat tidak ada di APBD segera mengambil Bupati, Wabup serta aparat dibawahnya.

Baca juga: Komisi C DPRD Lumajang Pasang Target 3,4 Miliar PAD Parkir Pinggir Jalan TA 2025

"Tuntutan mahasiswa harus ada di APBD jika tidak kita akan marahi bersama Bupati," jelasnya pria alumni Ponpes Kyai Syarifuddin Wonorejo - Lumajang itu.

Baca juga: Komisi B DPRD Minta Ada Sinkronisasi Pembayaran Tiket Masuk Wisata Tumpak Sewu Semeru Lumajang

Aksi mahasiswa yang menggelar aksi ditengah jalan membuat lingkaran dijaga puluhan personial polisi. Pendemo membubarkan diri setelah DPRD siap mengemban amanah dan menerima aspirasi dari mahasiswa. (Mg1/ls/red)

Editor : Redaksi

Politik dan Pemerintahan
Berita Populer
Berita Terbaru