Indeks Berita

Tangkal Radikalisme

Kemenag Lumajang Akan Dirikan Rumah Moderasi Agama

Lumajang - Kepala Kantor Kementerian Agama Kabupaten Lumajang Lumajang Muhammad Muslim, S.Ag., M.Sy akan jadikan Kabupaten Lumajang sebagai moderasi agama, nantinya disetiap kecamatan akan ada Rumah Moderasi Beragama tidak hanya fisik semata yang dikuatkan, tetapi pondasi dari prilaku juga menjadi tujuan yang mesti dikuatkan dalam kehidupan masyarakat Indonesia yang majemuk ini Selasa, (14/9/2021).

Bunda Indah

Wakil Bupati Lumajang Kunjungi Bayi Penderita Palatosis

Lumajang - Wakil Bupati Lumajang, Indah Amperawati, didampingi Kepala Dinas Sosial Lumajang dan Ketua Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Kabupaten Lumajang, mengunjungi Aurelia maharani bayi perempuan berusia 4 bulan, yang sejak lahir mengalami cacat bawaan berupa sumbing langit-langit mulut atau Dalam istilah medis dinamakan palatosis atau sumbing palatum, di Jalan Seruji Gang Manggis, Kelurahan Ditotrunan Kecamatan Lumajang, Kabupaten Lumajang, Senin (13/09/21).