Rowokangkung - Wakil Bupati Lumajang, Indah Amperawati mengajak warga di Desa Sidorejo Kecamatan Rowokangkung untuk bersama memerangi rokok ilegal. Hal itu disampaikannya saat membuka kegiatan Sosialisasi Barang Kena Cukai di Kecamatan Rowokangkung, Kamis (3/11).
iklan diskominfo lumajang
Dinkes Lumajang Gunakan Dana DBHCHT Untuk Tingkatan Pelayanan
Lumajang - Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Lumajang tahun 2022 ini mendapat kucuran dana dari Dana Bagi Hasil Cukai Hasil Tembakau (DBHCHT) sebesar Rp5,1 miliar. Dana sebesar itu untuk peningkatan pelayanan kesehatan.
Petanian Tembakau Lumajang Dapat Bantuan PUPUK dari DBHCT
Lumajang - Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian (DKPP) Lumajang menyalurkan bantuan pupuk ke petani tembakau baik Kasturi, Burley dan Lokal. Hal ini dikarenakan petani mendapat bantuan pupuk dar Dana Bagi Hasil Cukai Tembakau (DBHCT).
Desa Pakel Gucialit Dijadikan Lokasi TMMD Lumajang
Gucialit - Program TNI Manunggal Masuk Desa (TMMD) di Kabupaten Lumajang diawali dengan Peletakan batu pertama oleh Bupati Lumajang, Thoriqul Haq sebagai simbolis pengerjaan jalan TMMD ke-115 di Desa Pakel Kecamatan Gucialit, Selasa (11/10).
Cak Thoriq : Dukung Optimalkan Potensi Daerah Melalui TMMD
Gucialit - Kegiatan TNI Manunggal Membangun Desa Ke-115 TA 2022 di Desa Pakel, Kecamatan Gucialit, Kabupaten Lumajang resmi dibuka, Selasa (11/10). Pembukaan tersebut dilakukan di Lapangan Desa Pakel dan ditandai dengan penyerahan alat-alat dan perlengkapan untuk kegiatan TMMD.
Satpol PP Lumajang Sita Puluhan Merek Rokok Ilegal
Lumajang - Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Lumajang bersama Bea Cukai Probolinggo terus lakaukan razia rokok ilegal. Selama beberapa minggu razia, didapati ribuan batang rokok ilegal beradar hampir di semua Kecamatan se-Lumajang.
Sosialisasi Rokok Ilegal Temukan Pita Cukai Bekas di Lumajang
Lumajang - Sebagai upaya meningkatkan pengawasan terhadap rokok ilegal. Pemerintah Kabupaten Lumajang sosialisasi edaran bea cukai menggalakkan operasi gempur rokok ilegal. Dari keterangan para peserta sosialisasi ditemukan modus pengumpulan pita cukai bekas. (01/11).
Pemkab Lumajang Rasakan Manfaat Sosialisasi Cukai Rokok
Lumajang - Pemerintah Kabupaten Lumajang terus lakukan sosialisasi Gempur Rokok Ilegal kepada masyarakat. Sejauh ini sudah dirasakan banyak manfaatnya berupa informasi oknum mana saja yang telah mengedarkan rokok ilegal. Selasa, (2/11/2021).
Petugas Pengawasan dan Penindakan Rokok Illegal Sisir Lumajang Timur
Lumajang - Tim Bea Cukai Probolinggo bersama tim penindakan peredaran Rokok Illegl dari Satpol PP, Polres dan Kodim 0821 Lumajang dalam sebulan terakhir menyisir wilayah timur. Alhasil, ada ratusan bungkus rokok berhasil diamankan dari sejumlah toko kelontong.
Penerima BLT DBHCHT Hanya Buruh Tani Tembakau Mitra di Lumajang
Lumajang - Di masa Pandemi Covid 19, Pemerintah akan menyalurkan bantuan langusng tunai (BLT) Dana Bagi Hasil Cukai Hasi Tembakau (DBHCHT). Namun, yang bisa menerima BLT DBHCHT adalah buruh petani tembakau yang bermitra dengan perusahaan rokok atau tembakau.