Lumajang (lumajangsatu.com) - Setelah didemo oleh ratusan warga Pasrujambe akahirnya Pemkab, DPRD, Perhutani dan Polres melunak. Hasil kesepakatan bersama, penambang tradisional Pasrujambe diperbolehkan dua hari menambang di daerah aliran sungai (DAS) Semeru.
Lumajang
Aktivitas Gempa Meningkat, TNBTS Larang Wisatawan Daki Puncak Bromo dan Semeru
Lumajang (lumajangsatu.com) - Taman Nasional Bromo Tengger Semeru (TNBTS) menerima pemberitahuan dari Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG) tentang frekwansi kegempaan Semeru dan Bromo yang meningkat. Meski mengalami peningkatan kegempaan, namun status dua gunung tersebut tetap waspada.
Desak Dibuka, Penambang Pasir Pasrujambe Demo DPRD, Perhutani dan Pemkab Lumajang
Lumajang (lumajangsatu.com) - Ratusan warga Pasrujambe yang tergabung dalam penambang tradisonal melakukan demo di depan gedung DPRD, Perhutani dan Pemkab Lumajang. Warga penambang meminta agar pertambangan rakyat bisa kembali beroperasi kembali.
Serahkan 20 Ambulance Desa, Bupati Asat: Jangan Dibuat Andoan Dhoro
Lumajang (lumajangsatu.com) - Bupati Lumajang memberikan bantuan hibah mobil ambulance kepada 18 desa dan dua pondok pesantren. Seluruh kepala desa yang menerima dan pengasuh pondok pesantren hadir di pendopo Kabupaten untuk menerima langsung ambulance.
Ngaji Gus Dur, Gus Asat dan Sir Alex Ferguson
Masalah yang melanda Kabupaten Lumajang serta pemerintahannya seakan-akan tidak pernah berhenti dalam melayani masyarakatnya. Rasa-rasan soal ketidakmampuan sosok Bupati As'at Malik dalam melanjutkan pendahulunya, Almarhum Sjahrazad Masdar terus terdengar santer diberbagi kesempatan dikalangan politisi, birokrat dan masyarakat (kritis) baik di warung kopi atau resmi. Apakah ini mulai adanya krisis kepercayaan kepada pemimpinnya atau sebaliknya, ada sesuatu dibalik itu.
Musim Penghujan Tiba, Waspada Longsor Jalur Selatan Lumajang-Malang
Lumajang (lumajangsatu.com) - Musim kamarau nampanya segera berakhir, dengan turunnya hujan di sejumlah kecamtan di Lumajang. Namun, seperti kebiasaanya saat puncak musim penghujan sejumlah kawasan Lumajang rawan dengan banjir dan tanah longosr.
Musin Hujan Datang, Penjual Bibit Sengon Tersenyum Sumrigah
Lumajang(lumajangsatu.com) - Datangnya musin hujan di Kabupaten Lumajang, disambut senyum sumringah oleh para penjual bibit sengon. Pasalnya, sejumlah petani di Lumajang dan luar kota sudah banyak yang membeli bibit sengonnya.
Iri Pada 8 IUP Ber-operasi, Para Pengaju Ijin Tambang Pasir Baik Baru dan Lama Geruduk KPT
Lumajang(lumajangsatu.com) - Kantor Pelayanan Terpadu digeruduk pada pengaju ijin tambang yang sudah mati dan belum lengkap. Pasalnya, para penambang yang memiliki ijin dan kurang persyaratan ingin juga menambang seperti 8 pemegang IUP.
Bupati Lumajang Gelar Sholat Minta Hujan di Alun-alun
Lumajang (lumajangsatu.com) - Bupati Lumajang, As'at Malik bersama pejabat, kepolisian, TNI, pelajar dan masyarakat menggelar sholat Istiqok meminta hujan di Alun-alun Kota, Kamis(12/11) siang.
Pendakian Gunung Semeru Hingga Kini Tetap Ditutup
Lumajang (lumajangsatu.com) - Kawasan pendakian gunung Semeru di Lumajang Jawa Timur beberapa waktu lalu terbakar. Pendakian kemudian ditutup total agar memudahkan dilakukan pemadaman dan menghindari terjadinya korban jiwa.