Lumajang, (Lumajangatu.com) - Pembangunan bundaran air mancur di simpang lima Jl. Brigjen Katamso – Jl. Gubernur Suryo (Embong Kembar) – Jl Sukarno Hatta (Pasar Baru Lumajang) mulai dikerjakan. Bahkan, pembangunan dikeluhkan oleh masyarakat pengguna jalan di lokasi itu, lantaran lalu lintas sering terjadi kesemrautan.
Politik Dan Pemerintahan
Menghambat, 4 Peraturan Bupati Lumajang Soal Desa Dievalusi
Lumajang (lumajangsatu.com) - Ada 5 Peraturan Bupati (Perbub) dan 1 Peraturan Daerah (Perda) yang dievalusi oleh Pemerintah Kabupaten (Pemkab) melalui Bagian Hukum.
Naik Sepeda Motor, Ketua GSI Berikan Bantuan Ibu Hamil Resiko Tinggi
Lumajang (lumajangsatu.com) - Gerakan Sayang Ibu (GSI) Kabupaten Lumajang terus bergerilya menekan angka kematian ibu dan bayi (AKI). Tutuk Fajriatul Mustofiah ketua GSI terus melakukan kunjungan dan bantuan bagi ibu hamil yang berisko tinggi.
Jelang Penutupan Pendaftaran Kades, Kaur dan Kasun, Blangko E-KTP di Dispendukcapil Habis Lagi
Lumajang (Lumajangsatu.com) - Jelang penutupan pendaftaran Sekdes, Kaur dan Kasun di Sejumlah Desa di Lumajang. Blangko untuk mengurus Kartu Tanda Penduduk Elektronik (E-KTP) di Kantor Kependudukan dan Catatan Sipil (Dispendukcapil) sudah habis lagi.
Bupati: ADD dan DD Diprioritaskan untuk Bangun Infrastruktur
Lumajang (Lumajangsatu.com) – Bupati Lumajang Drs. H. As’at Malik, M.Ag menegaskan kepada semua kepala desa di Lumajang, jika Anggaran Dana Desa (ADD) dan Dana Desa (DD) agar diprioritaskan untuk pembangunan infrastruktur.
Penjaringan Perangkat Desa, Kalidilem Buka Empat Kursi Kasi dan Kaur
Lumajang (lumajangsatu.com) - Panitia Penjaringan Perangkat Desa terus menerima para calon pendaftar. Di Desa Kalidilem, ada 4 kursi yakni dua kaur dan dua kasi yang dibuka untuk para pendaftar.
Terminal Minak Koncar Akan Diambilalih Pemprov Jatim
Lumajang (Lumajangsatu.com) - Terminal Minak Koncar Wonorejo akan diambilalih oleh Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jawa Timur mulai tahun depan.
Luar Biasa, Lumajang Sabet 4 Penghargaan di HUT Provinsi Jawa Timur ke 71 Tahun
Surabaya (lumajangsatu.com) - Dalam rangka upacara peringatan HUT Provinsi Jawa Timur ke 71 tahun, di halaman gedung Grahadi, Lumajang mendapat 4 penghargaan dari Gubernur Ir. Soekarwo, Rabu(12/10).
Dana Besar, Desa Harus Berani Transparan Program dan Pengelolaan Anggaran
Lumajang (lumajangsatu.com) - Dinas Pemberdayaan Masyarakat (DPM) Kabupaten Lumajang meminta Desa memampang rencan program dan anggran desa. Hal itu penting, untuk memberikan rasa kepercayaan kepada masyarakat, bahwa desa transparan dalam pengelolaan keuangan.
Pemkab Ajak Masyarakat Tinggalkan Kekerasan Terhadap Anak
Lumajang (Lumajangsatu.com) - Pmerintah Kabupaten (Pemkab) Lumajang melalui Dinas Pemberdayaan Masyarakat (DPM) menggelar seminar Pencegahan Kasus Kekerasan Terhadap Anak di Pendopo Kabupaten, Selasa (11/10/2016).