Lumajang - Untung tak dapat diraih, malang tak dapat ditolak peribahasa ini cocok menggambarkan nasib Asep Sunandar (22) warga Dusun Kauman RT 04 RW 02 Desa Mlawang Kecamatan Klakah alih-alih hendak mencuri sepeda motor malah menjadi bulan-bulanan warga.
Berita Klakah
Dor..! 2 Maling Sapi Asal Kudus Dlosor di Desa Klampok Arum Lumajang
Lumajang - Tim Kuro Polsek Tekung serta Satreskrim Polres Lumajang berhasil menangkap pelaku curwan di Dusun Darungan Desa Klampok Arum Kecamatan Tekung, 2 pelaku berhasil dihadiahi timah panas lantaran melakukan perlawanan kepada petugas yakni Air Langga Satria Agung (34) Desa Kudus Kecamatan Klakah dan Buyan (50) Desa Pajarakan Kecamatan Randuagung Rabu, (11/11/2020).
KPI IAI Syarifuddin Blusukan Gali Potensi Stasiun dan Pasar Klakah
Klakah - Puluhan mahasiswa Komunikasi dan Penyiaran Islam (KPI) Institut Agama Islam Syarifuddin (IAIS) blusukan ke Stasiun dan Pasar Klakah Lumajang. Mereka mengali potensi aktifitas stasiun, pasar, pedagang melalui praktek lapangan mata kuliah jurnalistik, Senin (19/10/2020).
Dari Pelepah Pinang, Mahasiswi Lumajang ini Miliki 70 Karyawan
Klakah - Irma Raudhatul Jannah remaja Desa Tegal Randu Kecamatan Klakah berinovasi, rubah Pelepah Pinang jadi barang komoditas. Untuk memenuhi pesanan dari berbagai wilayah, kini Irma miliki 70 karyawan.
Wow..! Warga Klakah Lumajang Raup Untung Jutaan dari Pelepah Pinang
Klakah - Apa yang ada dibenak kalian, ketika mendengar atau melihat Pelepah Pinang ?Mungkin kita semua berpikir Pelepah Pinang hanya sampah yang biasa digunakan sebagai kayu bakar oleh penduduk desa.
Si Jago Merah Hanguskan Bengkel dan 3 Rumah Warga Klakah Lumajang
Klakah - Tiga Rumah Warga di Jalan Ranu Klakah Dusun Pesantren Desa Klakah ludes terbakar. Api berhasil dipadamkan setelah 4 jam. Beruntung, api tidak sampai merembet ke rumah disekitarnya.
Segarnya Kelapa Kopyor Klakah Lumajang Diminati Para Goweser
Klakah - Kelapa Kopyor Sembilan Klakah semakin diminati karena rasanya yang gurih dan menyegarkan. Lokasi yang dekat dengan Ranu Klakah, membuat banyak para goweser menjadikan Kelapa Kopyor sebagai pemulih stamina setelah berkeliling jalur Lumajang utara.
Bunda Indah Promosikan Madu Klanceng Klakah Lumajang
Klakah - Tak hanya menjadi penghasil perkebunan, Kecamatan Klakah juga memiliki potensi penghasil madu. Tak tanggung-tanggung, jumlah peternak mencapai lebih dari 120 orang. Tergabung dalam paguyuban "Klakah Saeman" para peternak madu Klanceng kemudian mendirikan Koperasi yang bertujuan untuk mengakomodir permodalan dan pemasaran produk madu Klakah.
Istri Diselingkuhi Membuat Hendrik Nekat Gorok Leher Tetangga Sendiri
Lumajang - Telah terjadi penganiayaan berat hingga korban mengalami luka bacok disekujur tubuh di Jalan setapak Dusun Gunung Dulang Desa Klakah Kecamatan Klakah. Korban atas nama Sahri (31) Dusun Pocok Desa Sawaran lor Kecamatan Klakah sedangkan pelaku Hendrik Purwanto (26) yang tak lain merupakan tetangganya sendiri, Rabu (16/8/2020) malam.
Unik..! Ada Pohon Kelapa bercabang 6 di Duren Klakah Lumajang
Klakah - Kelapa salah satu jenis tumbuhan monokotil, karena memiliki cabang satu dan akar serabut. Di Desa Duren Kecamatan Klaka,h ada pohon kelapa unik dan memiliki ciri beda dengan umumnya. Pohon kelapa milik Ibu Sumiati memiliki cabang 6.