Lumajang - Langkah Pemerintah Desa Curahpetung Kecamatan Kedungjajang melarang segala bentuk rentenir diapresiasi DPRD Lumajang. Khusnul Khuluq, Komisi C DPRD mengapresiasi langkah yang dilakukan Pemdes Curahpetung.
Komisi C DPRD Lumajang
DPRD Minta Kopwan Berantas Rentenir Berkedok Koperasi di Lumajang
Lumajang - Komisi C DPRD Lumajang merasa prihatin dengan keluhan masyarakat yang terjerak rentenir berkedok koperasi. Hj. Surati Komisi C DPRD Lumajang meminta agar koperasi wanita (Kopwan) yang ada di semua Desa bisa menjadi solusi atas keluhan masyarakat keluar dari jebak rentenir berkedok koperasi.
DPRD Lumajang Prihatin Banyak Rentenir Berkedok Koperasi
Lumajang - Komisi C DPRD Lumajang melakukan sidak ke Dinas Koperasi, Usaha Kecil Menengah, Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Lumajang. Namun, wakil rakyat tidak bertemu dengan Plt Kepala Dinas Muhammad Ridha S.Sos,. M.Si dan hanya ditemui Katemun Kabid Koperasi.
Komisi C DPRD Beri 6 Rekomendasi pada DPMPTSP Lumajang
Kedungjajang - Komisi C DPRD Lumajang aktif melakukan rapat bersama mitra kerja. Salah satunya rapat dengan Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP) Kabupaten Lumajang yang dihadiri langsung Arie Murcono, S.STP selaku kepaa dinas.
Komisi C DPRD Lumajang Talkshow Bareng BPRD Bahas Soal PAD Pajak
Sukodono - Komisi C DPRD Lumajang menggelar talkshow di Radio Gloria FM bersama Badan Pajak dan Retrubusi Daerah (BPRD) Kabupaten Lumajang. Komisi C DPRD ingin memingingatkan BPRD agar terus menggenjot Pandapatan Asli Daerah (PAD) dari sektor pajak.
Komisi C DPRD Lumajang Minta BPRD Tegas Pada Wajib Pajak Mokong
Kedungjajang - Komisi C DPRD Lumajang melakukan rapat koordinasi dengan mita kerja Badan Pajak dan Retribusi Daerah (BPRD). Rapat membahas upaya peningkatan pajak agar pembangunan di Lumajang bisa berjalan cepat.
Komisi C DPRD Lumajang Sidak Stockpile Pasir Terpadu di Sumbersuko
Sumbersuko - Komisi C DPRD Lumajang melakukan sidak operasional stockpile pasir terpadu di Sumbersuko (05/09). Wakil rakyat yang dipimpin oleh Hadi Nur Kiswanto ditemui langsung direktur utama dan direktur pengembangan Perumda Semeru.
Komisi C DPRD Berharap MPP Bisa Tingkatkan Investasi di Lumajang
Lumajang - Pembukaan Mal Pelayanan Publik (MPP) di jalan Veteran diharapkan bisa meningkatkan pendapatan asli daerah (PAD) Lumajang. Bukan dari MPP-nya, namun dengan kemudahan mengurusi ijin, diharapkan akan banyak investasi yang masuk ke Lumajang.
DPRD Lumajang Aktif Talk Show Sapa Warga Lewat Radio
Lumajang - DPRD Kabupaten Lumajang aktif menggelar talk show di radio dengan tema "Dewan Mendengar". Saat talk show di radio Gloria FM, Ustman Afandi S.Pd, anggota Komisi C DPRD hadir sebagai pembicara, menjelaskan tiga fungsi DPRD.
Komisi C DPRD Lumajang Nilai Ada Peningkatan PAD Pasir
Lumajang - Komisi C DPRD Lumajang mengapresiasi beroperasinya stockpile pasir terpadu. Pasalnya, portal pasir terpadu itu bisa meningkatkan pendapatan asli daerah (PAD) dari sektor tambang pasir.