Lumajang

Hari Ini, PSIL U-17 Diuji Shaolin Soccer

Lumajang(lumajangsatu.com) - Tim PSIL Junior U-17 yang dipersiapkan untuk Liga Soeratin 2015 akan diuji kemampuannya oleh Shaolin Soccer di Stadion Tempeh, Selasa(09/06/2015) sore. Anak asuh Agus Soli dan Junaidi akan menghadapi kemampuan anak-anak Tempeh yang diasuh oleh Ripin.

Pimred Lumajangsatu.com Lulus Uji Kompetensi Wartawan Dewan Pers

Lumajang(lumajangsatu.com) - Pimred Lumajangsatu.com, Babun Wahyudi menjadi salah satu peserta yang lulus dalam Uji Kompetensi Wartawan (UKW)  PWI Jember dari 40 perserta di Hotel Astonn Jember mulai tanggal 5-6 Juni 2015. UKW adalah bagian dari Persatuan Wartawan Indonesia bekerjasama dengan Dewan Pers untuk menertibkan kerja jurnalis sesuai dengan Undang-Undang Peras No. 40 Tahun 1999.

Aduhh....!!! Keberadaan Bank Sampah Belum Diperhatikan Pemerintah Lumajang

Lumajang(lumajangsatu.com) - Keberadaan Ratusan Bank Sampah di Lumajang terus menerus tambah dan masyarakat juga mendapatkan nilai tambah. Sayang, menjamurnya bank sampah tidak mendapatkan perhatian dari Pemkab Lumajang untuk membina serta membuat organisasai atau paguyuban bank sampah mulai tingkat Kabupaten, Kecamatan dan Kelurahan/Desa.